Kembali Mengagumi Hasil Kamera 41 Megapixel Nokia 808 PureView

Masih ingat dengan Nokia 808 PureView? Salah satu gadget terpanas yang dikonfirmasikan selama Mobile World Congress 2012 lalu, dan istimewa bagi penggemar fotografi karena mampu menghasilkan foto dengan kualitas 41 megapixel... Berikut ini beberapa hasil foto lainnya yang dirilis oleh Nokia!

Kembali Mengagumi Hasil Kamera 41 Megapixel Nokia 808 PureView

Kembali Mengagumi Hasil Kamera 41 Megapixel Nokia 808 PureView

Masih ingat dengan Nokia 808 PureView? Salah satu gadget terpanas yang dikonfirmasikan selama Mobile World Congress 2012 lalu, dan istimewa bagi penggemar fotografi karena mampu menghasilkan foto dengan kualitas 41 megapixel. Kami sempat sedikit memberikan preview-nya melalui artikel sebelumnya. Dan berikut ini ada beberapa update hasil foto terbaru yang dirilis Nokia untuk penerus Nokia N8 tersebut, beberapa contoh video yang dihasilkan, dan detail spesifikasi dari smartphone ber-OS Symbian Belle yang bakal dirilis Mei mendatang.

Kembali Mengagumi Hasil Kamera 41 Megapixel Nokia 808 PureView

Jika pada hasil foto yang dirilis sebelumnya mengambil setting pegunungan, maka pada foto terbaru ini Nokia memilih setting pantai, terang dengan paparan cahaya matahari. Dari hasil tersebut kembali bisa disimpulkan jika 808 PureView seperti N8, begitu handal dalam menghasilkan foto dengan warna dan contras yang natural. Bagi mereka yang ingin mengedit kembali hasil fotonya, pasti lebih menyukai kualitas natural yang mendetai kondisi nyatanya, daripada foto yang sudah melalui proses image enchantment selama diproses dalam tipikal kamera smartphone atau kamera point-and-shoot.

Kembali Mengagumi Hasil Kamera 41 Megapixel Nokia 808 PureView

Melihat hasil foto tersebut bisa terbayang sebuah sensor yang hebat, tingkat detail yang fantastis, serta noise yang minim, seperti yang biasa didapat dari tipikal DSLR. Kondisi area yang terang pasti juga membuat lensa menyesuaikan exposure-nya sampai tinggat yang rendah, sehingga tidak banyak cahaya yang ditangkap. Namun rupanya itu tidak membuat di beberapa bagian hasil foto yang masuk obyek gelap (seperti di bawah gubuk pada foto) kehilangan detailnya, menunjukkan jika sensor PureView ini pun memiliki dynamic range yang bagus.

Kamu bisa melihat beberapa foto terbaru tersebut, termasuk men-download resolusi aslinya (7152 x 5368 pixel) melalui link Flickr berikut ini.

Lanjut ke halaman 2 untuk detail spesifikasinya...

Kembali Mengagumi Hasil Kamera 41 Megapixel Nokia 808 PureView

Kemudian untuk detail spesifikasinya, berikut ini kami berikan langsung dari dokumen press release Nokia.

Technical profile

• Size: 123.9 x 60.2 x 13.9 mm (17.95 mm at camera)

• Weight (with battery): 169 g

• Volume: 95.5 cc

• 16 GB internal user memory

• Support for up to 48 GB with an external microSD memory card

• Screen size: 4”

• Resolution: 16:9 nHD (640 x 360 pixels) AMOLED

• 16.7 million colours

• ClearBlack display

• Corning ® Gorilla ® Glass

• BV-4D 1400 mAh high voltage Li-ion battery

Connectivity

• GSM/EDGE 850/900/1800/1900

• WCDMA 850/900/1700/-21001900/2100

• Bluetooth 3.0

• HDMI

• DLNA

• High-Speed USB 2.0 (micro USB connector)

• Micro USB connector and charging

• USB On-the-Go

• 3.5 mm Nokia standard audio connector with TV-out

• Secure NFC

• WLAN

• A-GPS

• FM transmitter

Operating times

• Talk time (maximum): GSM 11 hours, WCDMA 6.5 hours

• Standby time (maximum): GSM 465 hours, WCDMA 540 hours

Still imaging camera

• 41 megapixel camera sensor with Nokia PureView imaging technology and Carl Zeiss optics

• Fullscreen 16:9 viewfinder with easy on-screen touch controls

• Xenon flash with operating range up to 3.5m depending on conditions

• LED for video recording

• Lossless zoom: 3x for stills

• Focal length: 8.02 mm (35 mm equivalent focal length -26 mm, 16:9 / 28 mm, 4:3)

• Auto focus and touch to focus

• Focus modes: Hyperfocal, Macro, Infinity and Auto

• Focus range: 15 cm ~ infinity

• Macro focus 15-50 cm

• F number/aperture: F2.4

• Supported aspect ratios and resolutions True 16:9 (2 MP, 5 MP [Default], 8 MP, 34 MP) 4:3 (3 MP, 5 MP, 8 MP, 38 MP)

• Three shooting modes: Auto, Scenes, Creative

• Face detection software

• Launch camera from lock with full press of capture key

Kembali Mengagumi Hasil Kamera 41 Megapixel Nokia 808 PureView

Video camera

• 41 MP sensor with PureView imaging technology and Carl Zeiss optics

• Video resolutions: Full HD (1920x1080) 30fps [Default], HD (1280x720) 30fps, nHD (640x360) 30fps

• Lossless Zoom: 4x1080p [Default], 6x 720p,  12x360p

• Frame rates supported: 15, 24, 25, 30fps

• Stereo High Amplitude Audio Capture (HAAC)

• Three shooting modes: Auto, Scenes, Creative

• Integrated video editor for trimming video

Standard Sales Package contents

• Nokia 808 PureView

• Nokia Battery BL-4D

• Nokia stereo Headset WH-209

• Nokia Data Cable CA-190CD

• Nokia Charger AC-50

• Nokia Wrist Strap Black

• Fold-Out Quick Guide

• NFC info card

Accessories

• Nokia Hard Cover CC-3046 for Nokia 808 PureView

• Nokia Tripod Mount HH-23

• Nokia Micro HDMI Cable CA-198

• Nokia Portable Charger DC-16

Colors

• White, black and red

httpv://youtu.be/8nqOIiGU5xM

httpv://youtu.be/_SqWoQm9ZhQ

Artikel terkait

ARTIKEL TERBARU