Inilah Para Pemenang Game Developers Choice Awards GDC 2015!

Termasuk beberapa game yang sebelumnya dijagokan seperti Monument Valley, Hearthstone dan Shadow of Mordor

Inilah Para Pemenang Game Developers Choice Awards GDC 2015!

pemenang game developers choice award

SAN FRANSISCO - 4 Maret 2015 - Hari pertama ekspo Game Developers Conference (GDC) 2015 ditutup dengan upacara Game Developers Choice Awards. Penghargaan yang dikelola oleh konferensi game terbesar di dunia ini bisa disebut salah satu penghargaan paling bergengsi dalam industri game. Beruntung Duniaku berkesempatan untuk menyaksikannya secara langsung: game apa sajakah yang mencetak prestasi di acara ini?

 Daftar Pemenang Game Developers Choice Awards

Inilah Para Pemenang Game Developers Choice Awards GDC 2015! The Banner Saga[/caption]

Best Debut

Stoic Studio (The Banner Saga)

[read_more link="http://www.duniaku.net/2014/11/22/the-banner-saga-dirilis-di-android-membawa-dongeng-viking-dan-artwork-cantik-disney/" title="The Banner Saga Membawa Dongeng Viking dan Artwork Cantik Disney"]

Inilah Para Pemenang Game Developers Choice Awards GDC 2015!

Best Technology

Destiny (Bungie/Activision)

[read_more link="http://www.duniaku.net/2014/09/03/demi-destiny-bungie-sampai-membangun-bunker-rahasia/" title="Demi Destiny, Bungie Sampai Membangun Bunker Rahasia!"]

Inilah Para Pemenang Game Developers Choice Awards GDC 2015!

Best Audio

Alien: Isolation (Creative Assembly/Sega)

[read_more link="http://www.duniaku.net/2014/08/18/gamescom-2014-alien-isolation-kembali-buktikan-manusia-tidak-sendirian-di-alam-semesta/" title="Alien Isolation Kembali Buktikan Manusia Tidak Sendirian di Alam Semesta"]

Ambassador Award

Brenda Romero

Best Narrative

Kentucky Route Zero: Act III (Cardboard Computer)

Pioneer Award

David Braben

Inilah Para Pemenang Game Developers Choice Awards GDC 2015!

Best Design

Hearthstone: Heroes of Warcraft (Blizzard)

[read_more link="http://www.duniaku.net/2014/12/16/hearthstone-heroes-of-warcraft-blizzard-android/" title="Heroes of Warcraft Akhirnya Tiba di Android!"]

Inilah Para Pemenang Game Developers Choice Awards GDC 2015! Monument Valley[/caption]

Best Visual Art

Monument Valley (ustwo)

Innovation Award

Monument Valley (ustwo)

Best Handheld/Mobile Game

Monument Valley (ustwo)

[read_more link="http://www.duniaku.net/2014/11/21/ekspansi-monument-valley-forgotten-shores-dirilis-di-android-minggu-ini/" title="Ekspansi Monument Valley, Forgotten Shores, Dirilis di Android"]

Inilah Para Pemenang Game Developers Choice Awards GDC 2015! Elite: Dangerous[/caption]

Audience Award

Elite: Dangerous (Frontier Developments)

[read_more link="http://www.duniaku.net/2014/07/31/elite-dangerous-space-combat-open-world-dengan-tujuan-150-ribu-rasi-bintang/" title="Elite: Dangerous, Space Combat Open-World Dengan Tujuan 150 Ribu Rasi Bintang"]

Inilah Para Pemenang Game Developers Choice Awards GDC 2015! Hironobu Sakaguchi, kreator Final Fantasy[/caption]

Lifetime Achievement Award

Hironobu Sakaguchi

[read_more link="http://www.duniaku.net/2014/07/04/hironobu-sakaguchi-dan-nobuo-uematsu-kembali-melalui-terra-battle-rpg-mobile-untuk-android-dan-ios/" title="Hironobu Sakaguchi Kembali Melalui Game RPG Terra Battle"]

Pindah ke halaman berikutnya untuk melihat Game of The Year.

Inilah Para Pemenang Game Developers Choice Awards GDC 2015!

Game of the Year

Middle-earth: Shadow of Mordor (Monolith Productions/Warner Bros. Interactive Entertainment)

[read_more link="http://www.duniaku.net/2014/09/30/hanya-di-middle-earth-shadow-of-mordor-kalian-bisa-ketemu-dengan-sang-penempa-cincin/" title="Hanya di Middle-earth: Shadow of Mordor, Kalian Bisa Ketemu Dengan Sang Penempa Cincin"]

[embed_FB urlpost="https://www.facebook.com/GameDevelopersConference/photos/pb.15059336961.-2207520000.1425612726./10152634402166962/?type=3&theater" width="600"]

Di antara 8 game pemenang Game Developers Choice Awards, apa saja yang sudah citizen mainkan? Pantaskah mereka menjadi pemenang GDCA? Apakah judul-judulnya secara keseluruhan sudah mewakili perkembangan industri video game selama setahun belakangan ini?

"Saya terkesan dengan keberagaman dari game-game yang mendapatkan penghargaan malam ini. Ada game action level AAA seperti Middle-earth: Shadow of Mordor hingga mobile game jempolan seperti Monument Valley," aku Meggan Scavio, General Manager dari GDC. "Game-game pemenang GDCA ini menjadi bukti bahwa industri video game bergerak ke arah baru yang berani menyambut tantangan. Game-game ini menawarkan pengalaman yang bisa jadi besar, kecil, mesra, epik, unik, megah, dan menawan. Selamat kepada semua game yang masuk nominasi dan para pemenang."

Inilah Para Pemenang Game Developers Choice Awards GDC 2015! Middle-earth: Shadow of Mordor dipamerkan di GDC 2015[/caption]

Kendati pendapat Scavio selaras dengan perkembangan industri game pada satu dekade belakangan ini, tidak ada kejutan bagi tren setahun terakhir. Para Pemenang Game Developers Choice Awards sepertinya tidak mengherankan, termasuk The Banner Saga sebagai peraih Best Debut. Game-game itu sudah memenangkan berbagai penghargaan selain di GDCA. Citizen tentu ingat Duniaku juga sudah menyebut judul-judul pemenang GDCA dalam The Best of Duniaku 2014. Ada The Banner Saga dan Monument Valley dalam Game Android Terbaik 2014. Juga ada dalam Middle-earth: Shadow of Mordor danAlien: Isolation dalam 10 Game PC Terbaik 2014.

Bagaimanapun, mungkin citizen mempunyai pendapat berbeda. Game apa saja yang menurut citizen lebih pantas menjadi pemenang GDCA?

[read_more link="http://www.duniaku.net/2014/12/24/game-android-terbaik-2014/" title="Game Android Terbaik 2014!"]

[read_more link="http://www.duniaku.net/2014/12/22/10-game-pc-terbaik-2014/" title="10 Game PC Terbaik 2014"]

Untuk mendapatkan informasi lebih banyak tentang Game Developers Choice Awards ke-15, silakan kunjungi [outbound_link text="website resminya" link="http://www.gamechoiceawards.com"]. Untuk mendapatkan informasi lebih banyak tentang Game Developers Conference 2015, silakan kunjungi [outbound_link text="website resmiya" link="http://www.gdconf.com"].

[read_more link="www.duniaku.net/2015/02/08/gdc-2015-game-indonesia-winterflame-game/" title="Winterflame, Game Indonesia Pertama yang Diumumkan akan Ikut Serta dalam GDC 2015"]

Artikel terkait

ARTIKEL TERBARU